Liburan Panjang, Waktu Untuk Memulihkan Kesehatan Mental di Masa Pandemi COVID-19

Pandemi bisa membawa gangguan pada kejiwaan.
Berbagai hal yang terjadi selama pandemi dapat membuat orang menjadi stres dan berpotensi mengganggu kejiwaan

Salah satu cara menurunkan stres adalah dengan menghilangkan kebosanan, misalnya melalui pilihan2 kreatif yang menyenangkan di rumah maupun dengan staycation.

Read more

Apa itu Badai Sitokin? Kenapa Badai Sitokin Sangat Mematikan?

Badai sitokin (cytokine storm) adalah kondisi yang terjadi ketika tubuh membuat sitokin secara tidak terkendali dalam jumlah yang masif.
Akibatnya terjadi kekacauan dalam sistem kekebalan tubuh.

Sistem kekebalan tubuh yang seharusnya menyerang dan membasmi musuh, yaitu si virus penyebab COVID-19, malah berbalik menyerang organ atau jaringan tubuh sendiri.

Read more

Jangan Bingung, Tips Isolasi Mandiri di Rumah Jika Positif Covid-19

Seluruh pasien COVID-19 harus menjalani masa isolasi.
Tujuannya adalah menghindari kemungkinan penularan penyakit kepada orang lain.
Pasien COVID-19 yang tidak bergejala atau dengan gejala ringan boleh menjalani masa isolasi di rumah sendiri apabila gejala tidak bertambah parah, kondisi memungkinkan, dan ada pemantauan petugas kesehatan.

Read more